Resep Sup Kare Sayur
Resep Masakan - Sup karen merupakan menu sajikan yang memiliki rasa enak dan lezat, sehingga banyak orang yang menyukai masakan ini mulai dari anak- anak maupun orang tua. Kemudian sup kare sangat kaya dengan gizi dan menyehatkan bagi tubuh, selanjutnya adalah Anda bisa mencoba di rumah Anda untuk membuat menu masakan ini untuk keluarga Anda maupun untuk jamuan para tamu di meja makan.
Membuat sup kare sayur sangat mudah di buat dan bahan pembuatan sup kare sayur sangatlah mudah di dapatkan di pasar maupun supermarket. nah apakah Anda ingin membuat sendiri dirumah ?. apabila Anda ingin membuat sendiri dirumah, maka kami akan membagikan sebuah resep kapada Anda yaitu Resep Sup Kare Sayur.
Langsung saja kita intip bahan dan cara pembuatan sup kare sayur enak dan lezat. Berikut ini adalah ulasannya dilansir dari Agen Judi Poker.
Bahan Pembuatan Sup Kare Sayur :
- 1 buah brokoli, potong-potong
- 4 buah buncis, potong-potong
- Kacang polong secukupnya
- 3 siung bawang putih
- 2 siung bawang merah
- 2 batang daun bawang
- 1 buah tomat, iris-iris
- 1 batang daun seledri
- 1 ruas jari jahe
- 1 ruas jari kunyit
- Air secukupnya
- Garam secukupnya
- Minyak secukupnya untuk menumis
- Bumbu kari siap pakai
[ Baca Juga - " Inilah Resep Simpel Sate Udang, Cocok Buat Kamu yang Baru Belajar Masak " ]
Cara Pembuatan Sup Kare Sayur :
- Langkah awal yang harus Anda lakukan adalah Anda bisa menghaluskan bumbu yaitu bawang merah, bawang putih, kunyit dan jahe hingga halus.
- Selanjutnya adalah Anda bisa menumis bumbu yang sudah di haluskan dengan api sedang saja. Aduk hingga rata dan tambahkan bumbu kari siap pakai.
- Tambahkan air secukupnya, kemudian didihkan air dan masukkan saurannya. Lalu masak sampai empuk dan matang.
- Selanjutnya adalah masukkan daun seledri, daun bawang dan irisan tomat. Aduk sampai rata dan tunggu sampai matang.
- Jika sudah matang maka angkat dan sup kare sayur siap dai sajikan.
Sangat mudah bukan ?. Demikian yang dapat kami sampaikan tentang Resep Sup Kare Sayur. Apabila kami salah kata dan kurang lengkap kami mohon maaf. Sekian dan terima kasih. Selamat mencoba.
No comments:
Post a Comment