Resep Cara Membuat Iga Bakar Spesial Enak Lezat dan Mudah
Resep Masakan - Iga bakar, merupakan makanan yang sudah tidak asing lagi kan di telinga kita. Iya iga bakar adalah makanan yang berbahan utamanya dari iga sapi yang sangat empuk dan lembuat, makanan ini memiliki rasa yang sangat begitu enak dari perpaduan rasa gurih, pedas, dan manis. Iga bakar masuk ke kategori makanan kalangan menengah samapi kalangan atas, iga bakar harganya cukup agak malah. Tapi sepadan kok dengan rasanya sangat enak, makanan ini sangat di tunggu – tunggu oleh keluarga kalo saat lagi kumpul. Terus iga bakar juga hampir mirip dengan BBQ, karna pembuatannya begitu sangat mirip, iya itu di bakar dan bumbunya juga ada yang hampir mirip dengan iga bakar.
Iga bakar yang rasanya pedas dari cabai, dan rasa manis dari kecap. Yang bisa menggugah selera kita yang jadi tidak sabar untuk menyantap nya. Iga bakar juga hampir mudah di temukan di setiap menu resetoran, karna mudah di temukan tidak salah makanan ini banyak di sukai oleh banyak orang. Nah untuk anda yang sangat suka dengan makanan yang olahan dari daging sapi, kalian wajib untuk mencoba iga bakar pedas manis. Untuk anda yang ingin mencoba mencicipi iga bakar, tidak usah jauh-jauh lagi ke restoran atau kedai makanan olahan dari daging sapi, anda cukup melihat resep dan caranya di bawah sini dilansir dari Agen Poker.
[ Baca Juga - " Cara Membuat Dimsum Sederhana " ]
Bahan – bahan yang di perluka :
- Yang pertama siapkan iga sapi sebanyak 500 gr, di potong – potong lalu di cuci sampai bersih
- Kecap manis sebanyak 6 sendok makan
- Gula merah sebanyak 1 sendok makan
- Santan sebanyak 1 bungkus
- Garam sebanyak 1 sendok teh
- Larutan asam jawa sebanyak 2 sendok makan
- Ketumbar bubuk sebanyak 1 sendok makan
- Kaldu sapi bubuk sebanyak ½ sendok teh
- Air putih sebanyak 800 ml
- Minyak goreng sebanyak 2 sendok makan, untuk menumis bumbu
Bumbu yang harus di haluskan :
- Bawang merah sebanyak 4 butir
- Cabai keriting merah sebanyak 5 buah, kalo suka pedas bisa di tambah lagi sesuai selera
- Bawang putih seban yak 3 siung
- Lengkuas 2 cm
- Kemiri bakar sebanyak 2 butir
Langkah pembuatan iga bakar :
- Terlebih dahulu iga sapi di potong – potong, terus di cuci lagi sampai bersih lalu di tiriskan, terus di rumuri menggunakan bumbu yang tadi di haluskan dan diamkan iganya kurang lebih 30 menitan.
- Lalu minyak di panaskan, terus iga sapinya yang sudah terbalut dengan bumbu di tumis, sampai mengeluarkan bau yang sangat harum dan warnanya berubah.
- Tuangkan air putihnya, di beri garam, ketumbar, kaldu bubuk, larutan asam jawa, dan gula merahnya, di masak sampai kuahnya mendidih.
- Terus masukan kecap manisnya, di aduk sampai merata terus di masukan santan, di masak sambil terus di aduk sekali kali sampai kuahnya mengental dengan tinggal sedikit kuahnya, dan tekstur dagingnya empuk terus bumbunya menyerap, terus api di matikan.
- Nah setelah iga nya dingin, iga sapi di bakar sambil terus di olesi sekali kali menggunakan sisa bumbu tadi. Iga bakar di bolak balik biar iga matang sempurna.
- Kalo sudah matang iga bakar sudah siap di sajikan.
Selesai deh cara membuat iga bakarnya, iga bakar selalu jadi makanan andalan setiap restoran, nah kalo kita sudah bisa membuat iga bakar, pengalaman anda akan bertambah, dan kalo sudah bisa bukan hanya kalangan atas saja yang bisa memakan iga bakar. Cukup sekian dari penjelasan tentang iga bakar, mohon maaf kalo ada salah – salah kata yang di atas, dan terima kasih telah mengunjungi website kami. Selamat mencoba di rumah.
No comments:
Post a Comment